Wed Dec 2019 2 years ago

Membuat RSS FEED Dinamis dengan PHP dan Mysql

Membuat RSS FEED dinamis dengan PHP dan Mysql  - Kali ini saya akan membuat tutorial membuar rss dengan php dan mysql secara  sederhana dan mudah dan juga dinamis. seblum ke topik sebaiknya anda cari tahu dulu apa itu RSS. untuk mebuat RSS dengan PHP kita harus tahu dulu urutan kode untuk membuat RSS seperti dan seterusnya. Setelah itu kitabisa gunakan kode PHP untuk memparshing atu mengompres ke dalam bentuk xml.

 

 

Pengertian RSS

 

RSS adalah singkatan dari Really Simple Sindication, yakni satu sistem sindikasi yang memungkinkan Anda untuk mendapatkan update/artikel terbaru dari situs-situs favorit Anda secara otomatis. rss ini di buat biasanya dengan berformat XML dalam sebuat website. ada beberapa versi RSS yaitu


Teknologi yang dibangun dengan RSS mengizinkan kita untuk berlangganan kepada situs web yang menyediakan umpan web (feed) RSS, biasanya situs web yang isinya selalu diganti secara reguler. Untuk memanfaatkan teknologi ini kita membutuhkan layanan pengumpul. Pengumpul bisa dibayangkan sebagai kotak surat pribadi. Kita kemudian dapat mendaftar ke situs yang ingin kita tahu perubahannya. Namun, berbeda dengan langganan koran atau majalah, untuk berlangganan RSS tidak diperlukan biaya, gratis. 

 

Bagi yang membuat website atau blog dari farmework atau anda bangun sendiri tentunya anda harus membuat RSS sendiri. Namun bagi pengguna Wordpress anda tidak perlu repot-repot membuat file RSS dengan PHP anda bisa download plugin rss pada platform Wordpress. Bagaimana jika webnya hasil bangun sendiri alias tanpa platform apapun seperti wordpress. 

 

Oke kita langsung saja silahkan anda ikutin kodingan/script yang berada dibawah ini dan sesuaikan dengan blog anda masing-masing. 

 

<?php 
include_once("../class/class_connection.php");

header('Content-Type: text/xml; charset=utf-8', true); //set document header content type to be XML
$rss = new SimpleXMLElement('<rss xmlns:dc="http://purl.org/dc/elements/1.1/" xmlns:content="http://purl.org/rss/1.0/modules/content/" xmlns:atom="http://www.w3.org/2005/Atom"></rss>');
$rss->addAttribute('version', '2.0');
$atom = $rss->addChild('atom:atom:link'); //add atom node
$atom->addAttribute('href', 'https://medikre.com/blog/feed.php'); //add atom node attribute
$atom->addAttribute('rel', 'self');
$atom->addAttribute('type', 'application/rss+xml');
$channel = $rss->addChild('channel'); //add channel node

$title = $channel->addChild('title','https://medikre.com/blog'); //title of the feed
$description = $channel->addChild('description','Download the application program for free and create an article easily and find your business on google search engine.'); //feed description
$link = $channel->addChild('link','medikre.com/blog'); //feed site
$language = $channel->addChild('language','en-US'); //language
 
//Create RFC822 Date format to comply with RFC822
$date_f = date("D, d M Y H:i:s T", time());
$build_date = gmdate(DATE_RFC2822, strtotime($date_f)); 
$lastBuildDate = $channel->addChild('lastBuildDate',$date_f); //feed last build date
 
$generator = $channel->addChild('generator','PHP Simple XML'); //add generator node
 
 
 
$results = mysql_query("SELECT * FROM blog order by id_blog DESC");
 
if($results){ //we have records 
    while($row = mysql_fetch_array($results)) //loop through each row
    {
        $item = $channel->addChild('item'); //add item node
        $title = $item->addChild('title', $row['judul']); //add title node under item
        $link = $item->addChild('link', 'https://medikre.com/blog/'.$row['seo'].'.html');
        //add link node under item
        $guid = $item->addChild('guid', 'https://medikre.com/blog/'.$row['seo'].'.html'); //add guid node under item
        //$guid->addAttribute('isPermaLink', 'false'); //add guid node attribute
 
        $description = $item->addChild('description', '<![CDATA['. htmlentities($row['deskripsi']) . ']]>'); //add description
 
        $date_rfc = gmdate(DATE_RFC2822, strtotime($row['tgl']));
        $item = $item->addChild('pubDate', $date_rfc); //add pubDate node
    }
}
 
echo $rss->asXML(); //output XML
?>

 

Setelah anda sesuaikan silahkan anda cek hasilnya dan lakukan validasi rss lalu anda bisa aftarkan rss feenya ke GoogleFeedBurner. Sekian semoga berhasil